Wabup Nagan Raya Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Desa Kuala Seumayam

My Redaksi

- Redaksi

Minggu, 10 Agustus 2025 - 08:12 WIB

5032 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bubati (Wabup) Nagan Raya Raja Sayang saat menyalurkan bantuan masa panik yang diterima langsung Keuchik Kuala Seumanyam M. Nasir, Sabtu (09/08/2025.).

Wakil Bubati (Wabup) Nagan Raya Raja Sayang saat menyalurkan bantuan masa panik yang diterima langsung Keuchik Kuala Seumanyam M. Nasir, Sabtu (09/08/2025.).

Nagan Raya | Liputan1.net — Wakil Bupati (Wabup) Nagan Raya Provinsi Aceh, Raja Sayang, meninjau warga terdampak banjir di Desa Kuala Seumayam, Kecamatan Darul Makmur, sekaligus menyerahkan Bantuan Masa Panik pada Sabtu (9/8/2025).

Banjir yang melanda Desa Kuala Seumayam terjadi pada Kamis (7/8/2025) dan berdampak pada 40 kepala keluarga (KK) di wilayah tersebut

Usai menerima laporan, Wabup Raja Sayang langsung berkoordinasi dengan Dinas Sosial dan BPBD untuk menyalurkan bantuan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kehadiran kami ke sini untuk memastikan secara langsung bahwa warga yang terdampak menerima bantuan yang diperlukan,” ujar Raja Sayang.

“Bantuan ini merupakan langkah awal untuk meringankan beban warga sebagai wujud kepedulian pemerintah daerah,” tambahnya.

Adapun bantuan dari Dinas Sosial antara lain mukena, selimut, kain sarung, family kit, kids wear, baju koko, makanan siap saji, jilbab, dan handuk.

Sementara bantuan BPBD Nagan Raya meliputi mi instan, telur, matras, selimut, dan hygiene kit.

Ia juga mengimbau warga tetap waspada terhadap cuaca ekstrem dan menjaga kebersihan lingkungan untuk mencegah penyakit pasca banjir.

Penyerahan bantuan turut dihadiri Anggota DPRK Nagan Raya Muhammad Khalis, Kepala BPBD Irfanda Rinaldi, Sekretaris Dinas Sosial Drs. Sayuti, Forkopimcam Darul Makmur, serta unsur Dinas Sosial dan BPBD Nagan Raya.(***)

Berita Terkait

Raja Simatupang Sindir Pedas: ‘Guru DPO di Bekasi Lebih Sakti dari Tahanan KPK
Jelang HUT Bhayangkara Ke-79, Kapolda Sulteng Pimpin Pemusnahan Barang Bukti Narkotika Sabu 40 Kg,Bersama Gubernur.
Hari Ini Tim Gabungan Temukan 6 Korban Banjir Bandang di Pegunungan Arfak, Pencarian Dilanjutkan Besok
Panitia PAW Desa Situwangi Tetapkan Tiga Calon Kepala Desa
Forkopimcam Kadudampit Gelar Halal Bihalal, DPC AWIBB Sukabumi Raya Hadiri Silaturahmi Lintas Sektoral
Permasalahan Patok Tanah di Rancabali, Ini Penjelasan BPN Kabupaten Bandung
Ramah Tamah Penuh Makna, DPC AWIBB dan Pemdes Sukamantri Bersatu dalam Silaturahmi
Silaturahmi Wartawan di Padalarang: IWO-I KBB Teguhkan Soliditas dan Etika Jurnalistik

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 18:52 WIB

Wow… Ada Apa Proyek Min Dua Takalar Pada Roboh

Selasa, 4 November 2025 - 06:05 WIB

Bareskrim Polri Tindak Tambang Pasir Ilegal di Kawasan Taman Nasional Gunung Merapi

Kamis, 30 Oktober 2025 - 21:48 WIB

SPPG Polda Banten Siap Jadi Role Model: Jaga Mutu dan Gizi Berkualitas Demi Generasi Emas 2045

Jumat, 24 Oktober 2025 - 06:06 WIB

Raja Simatupang Sindir Pedas: ‘Guru DPO di Bekasi Lebih Sakti dari Tahanan KPK

Kamis, 23 Oktober 2025 - 21:28 WIB

Bangunan Sekolah dari Baja Bekas? Proyek Revitalisasi SMP PGRI 2 Ciambar Jadi Cermin Buram Pengelolaan Dana Pendidikan

Senin, 20 Oktober 2025 - 06:13 WIB

Kekerasan terhadap Wartawan, SWI: Jangan Pernah Berkompromi dengan Intimidasi

Kamis, 9 Oktober 2025 - 22:46 WIB

Musyawarah Hangat di Sukamaju: Warga dan Pemerintah Desa Satu Suara Lanjutkan Program Isbat Nikah

Rabu, 8 Oktober 2025 - 21:53 WIB

IWOI DPW Jateng Walk Out Dari Rapat Pemkab Jepara, Jawaban PLN dan Pemdes Dinilai Tidak Sesuai dan Penuh Kejanggalan

Berita Terbaru

Uncategorized

Rehabilitasi Pustu Jipang Diduga Asal Jadi

Kamis, 6 Nov 2025 - 10:24 WIB

Daerah

Wow… Ada Apa Proyek Min Dua Takalar Pada Roboh

Rabu, 5 Nov 2025 - 18:52 WIB