Dosen Fisip Unimal lakukan Penelitian KATALIS tentang Pisang Cavendish di Kabupaten Kepahiang Bengkulu

My Redaksi

- Redaksi

Jumat, 1 Agustus 2025 - 16:53 WIB

5054 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabupaten Kepahiang, Bengkulu – Tim peneliti dari Universitas Malikussaleh yang dipimpin oleh Dr. Mursyidin melakukan penelitian tentang pengembangan pisang Cavendish dan hubungannya dengan kearifan lokal di Desa Karang Anyar, Kecamatan Kepahiang, Kabupaten Kepahiang, 01/08/2025.

Penelitian ini menggunakan metode Group Modelling Building (GMB) yang melibatkan berbagai pemangku kepentingan, termasuk penyuluh pertanian, kepala desa, tokoh masyarakat, BUMDes, dan para petani.

Penelitian skema Katalis (penelitian strategis nasional) yang melibatkan dan kolaborasi tiga Perguruan Tinggi yaitu Universitas Malikussaleh (UNIMAL), Universitas Bengkulu (UNIB) dan Universitas Teuku Umar (UTU) Aceh Barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun pendanaan penelitian tersebut dari Direktorat Riset, Teknologi, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (DRTPM) Kemdiktisaintek tahun 2025.

Kegiatan penelitian ini dibuka oleh Bapak Taufik, Kepala Dinas Pertanian, dan dihadiri oleh 30 orang peserta.

Dalam kesempatan tersebut, Kepala Desa Karang Anyar, Ari Subekti, menyatakan bahwa kondisi pisang di desa mereka sangat bagus, namun masih menghadapi masalah akses pasar yang belum ada, sehingga banyak pisang yang tidak terdistribusi ke pasar.

Beliau juga berharap adanya dukungan pemerintah untuk akses pasar, khususnya pasar ekspor, dan mendatangkan tenaga ahli.

Penelitian KATALIS ini fokus pada tiga permasalahan utama, yaitu pengelolaan berbasis kearifan lokal, pemasaran, keterlibatan gender, digitalisasi dan hilirisasi pisang.

Dengan menggunakan metode GMB, tim peneliti berharap dapat memahami masalah kompleks yang dihadapi oleh masyarakat dan merancang solusi yang efektif.

Dr. Mursyidin, ketua tim peneliti, menyatakan bahwa penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan model bisnis pisang Cavendish yang berkelanjutan dan berkeadilan, serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Desa Karang Anyar.

Kegiatan penelitian ini dilakukan selama 2 hari, pada tanggal 1-2 Agustus 2025.

Berita Terkait

Wow… Ada Apa Proyek Min Dua Takalar Pada Roboh
Parkiran Toko Bangunan Sinar Makmur Pari’risi Dikeluhkan, Bikin Macet Setiap Hari
Bareskrim Polri Tindak Tambang Pasir Ilegal di Kawasan Taman Nasional Gunung Merapi
SPPG Polda Banten Siap Jadi Role Model: Jaga Mutu dan Gizi Berkualitas Demi Generasi Emas 2045
Raja Simatupang Sindir Pedas: ‘Guru DPO di Bekasi Lebih Sakti dari Tahanan KPK
Bangunan Sekolah dari Baja Bekas? Proyek Revitalisasi SMP PGRI 2 Ciambar Jadi Cermin Buram Pengelolaan Dana Pendidikan
Kekerasan terhadap Wartawan, SWI: Jangan Pernah Berkompromi dengan Intimidasi
Musyawarah Hangat di Sukamaju: Warga dan Pemerintah Desa Satu Suara Lanjutkan Program Isbat Nikah

Berita Terkait

Selasa, 4 November 2025 - 21:50 WIB

Parkiran Toko Bangunan Sinar Makmur Pari’risi Dikeluhkan, Bikin Macet Setiap Hari

Selasa, 4 November 2025 - 06:05 WIB

Bareskrim Polri Tindak Tambang Pasir Ilegal di Kawasan Taman Nasional Gunung Merapi

Kamis, 30 Oktober 2025 - 21:48 WIB

SPPG Polda Banten Siap Jadi Role Model: Jaga Mutu dan Gizi Berkualitas Demi Generasi Emas 2045

Jumat, 24 Oktober 2025 - 06:06 WIB

Raja Simatupang Sindir Pedas: ‘Guru DPO di Bekasi Lebih Sakti dari Tahanan KPK

Kamis, 23 Oktober 2025 - 21:28 WIB

Bangunan Sekolah dari Baja Bekas? Proyek Revitalisasi SMP PGRI 2 Ciambar Jadi Cermin Buram Pengelolaan Dana Pendidikan

Senin, 20 Oktober 2025 - 06:13 WIB

Kekerasan terhadap Wartawan, SWI: Jangan Pernah Berkompromi dengan Intimidasi

Kamis, 9 Oktober 2025 - 22:46 WIB

Musyawarah Hangat di Sukamaju: Warga dan Pemerintah Desa Satu Suara Lanjutkan Program Isbat Nikah

Rabu, 8 Oktober 2025 - 21:53 WIB

IWOI DPW Jateng Walk Out Dari Rapat Pemkab Jepara, Jawaban PLN dan Pemdes Dinilai Tidak Sesuai dan Penuh Kejanggalan

Berita Terbaru

Uncategorized

Rehabilitasi Pustu Jipang Diduga Asal Jadi

Kamis, 6 Nov 2025 - 10:24 WIB